Posted by : Unknown
Sabtu, Maret 29, 2014
POWER BANK
Power Bank merupakan perangkat yang mampu menyimpan daya hingga kapasitas tertentu dan bisa digunakan sebagai alat bantu untuk menyuplay daya pada produk tertentu.
Power bank sangat dibutuhkan bagi para onliner / orang yang memiliki mobilitas tinggi.Ukurannya mulai dari kapasitas 1600mAh, 1800mAh, 2600mAh, 3000mAh, 5200mAh, 5600mAh, 5800mAh, 6000mAh, 8000mAh.
Powerbank adalah baterai isi ulang yang dapat kita manfaatkan untuk mengecas perangkat mobile kita selama dalam perjalanan atau dimana tidak kita temukan sumber listrik.
Power Bank berfungsi sebagai portable charger dengan bentuk yang kecil dan bisa dibawa kemana-mana menjadikan aktifitas online anda selalu terjaga serta memberikan kemudahan bagi penggunakan, karena dalam satu paket power bank terdapat berbagai macam konektor sesuai gadget yang anda miliki tinggal menyesuaikan. Adapun type konektor untuk iPad/iPhone/iPod, camera, blackberry, mobile, Phone, MP4, psp, gps, dll tapi yang harus anda sadari konektor tersebut dapat merusak gadget anda.
Power Bank Harus Di Lihat Dari :
* Kualitas
*Kapasitas
*Safety Protection
*Fitur
*Cells
*Colokan / Konektor